cara mengatasi BASSMIDI Driver yang crash atau stopped working

 Hallo buat teman-teman semua kali ini AM mau memberi tahu cara mengatasi BASSMIDI Driver yang crash atau stopped working ,berkaca dari pengalaman buruk AM ketika ingin memain kan sebuah aplikasi OMB (keyboard virtual) menggunakan soundfont tetapi BASSMIDI Driver tidak bisa di buka 
hal ini tidak membuat AM menyerah,hampir semua cara sudah dilakukan dari meng uninstall antivirus,meng install ulang BASSMIDI Driver dengan versi terbaru tapi semua itu gagal,dan pada akhir nya cara mengatasi nya akhirnya ditemukan

1.pertama,cari aplikasi Configure BASSMIDI Driver lalu klik kanan,setelah itu pilih Properties


2.langkah kedua,setelah muncul tampilan seperti ini pilih Open File Location


3.Langkah ke tiga,seret bassmididrv.dll(merah) ke bassmididrvcfg(hijau),jika ada permission pilih yes


4.Langkah ke empat,selamat BASSMIDI Driver anda sudah bisa di buka tinggal memasukan                  soundfont 


Jika ada pertanyaan silahkan bertanya di kolom komentar selamat mencoba

Test on:windows 7 64-bit












Subscribe supaya dapat update artikel via email:

1 Response to "cara mengatasi BASSMIDI Driver yang crash atau stopped working"

  1. Terima kasih mas bro, maaf gak bisa kasih apa apa. Doa yg baik akan menyertaimu mas bro.

    BalasHapus